Rabu, 08 Oktober 2008

Menjadi Tetangga Yang Baik

sebuah Ungkapan berbunyi begini : pagari rumahmu dengan semangkuk sayur, niscaya kamu akan nyaman bepergian.
semangkuk sayur,...itu bahasa yang halus sebagai ungkapan kasih sayang, harga menghargai dan hormat menghormati dengan tetangga, Rosullulah pernah berkata bahwa jika engkau memasak ayam, berilah tetangga dengan semangkuk masakan, karena mereka telah mencium bau masakan kamu. dengan demikian mereka merasa dihargai bukan cuma dengan bau masakan tetapi juga masakannya.
kita berteangga, kabupaten Brebes, Kota Tegal , kabupaten Pemalang dsktnya,
kita memiliki hoby yang sama, Organisasi yang sama induk yang sama yaitu RAPI, meski beda rumah tangga, beda pimpinan tetapi anggaplah kita hidup berteangga yang sangat damai, jangan saling mencela, merasa bersaing, dan sebagainnya.
sebuah kebanggaan kita bersama kalau ternyata RAPI Kota Tegal telah memmpunyai Rumah maya di Internet,.meski telah lama juga saya membuat Rumah kecil kecilan disana.
dukungan teman teman, Organisasi sangat membantu eksisnya keberadaan Website RAPI tersebut.
masing masing rumah tangga akan mempunyai kebijakan tersendiri dalam menyikapi keberadaan website/blog tersebut. ada yang ach tak acuh, ada yang sangat konsen/perhatian bahkan ada yang tahu tetapi pura pura tidak tahu.
pengenalan dan sosialisasi memang sangat dibutuhkan untuk mengenalkan website/blog tersebut, karena belum semua anggota keluarga (RAPI) tahu akan internet ( dalam tanda kutip) bagaimana menggunakan, berinteraksi maupun bahkan memiliki.
belum lagi tehnologi tersebut di kenal , akan lagi muncul tehnologi baru di samping website/blog, meski ini sudah termasuk ketinggalan jaman. tetapi bagi warga RAPI Tegal dskarnta merupakan tehnologi baru. sebuah geteway sedang dirancang untuk di launching,...begitu kira kira pengertian saya ketika mengisi buku tamu pada website rapikotategal.cc.co.

akhirnya dengan harapan semoga ini membawa kabaikan kita bersama juga Kemajuan bagi organisasi mari kita dukung.

salam
JZ 11 JTI

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Selamat Siang,
Salam Rapi 5155, Sangat menyenangkan apabila Rapi bisa berkumandang di dunia maya, namun sangat lebih baik jika bisa berkumandang diudara/Frequensinya dengan sangat ekziz... pada dasarnya Rapi masih banyak ketinggalan & kurang dikenal dihati masyarakat kita pada umumnya. Saya yg berasal dari kota Surabaya dan saat ini saya berada dikota Banyuwangi. Keberadaan diBanyuwangi (kota paling timur diujung Jawa Timur). sangat tidak ekzis Freq komukasi Rapi disini hampir tidak ada penghuni diFreq Rapi dan nama Rapi sepertinya tidak ada.

Terima kasih
Salam Rapi 5155
JZ13GKZ